Setetes tinta yang ingin dikenang. Karena dengan tinta kau mengenal dunia. Karena dengan tinta pula, kau dikenal dunia.

March 25, 2012

Dear my love

Dear my love,
Saat kita bertemu nanti.
Sanggupkah kau berdiri disampingku pada saat terburukku.
Saat-saat aku kehilangan arah dan tak tahu tujuan.
Mau kah kau dengan segenap hatimu memegang tanganku dan berkataa 'tenanglah, ada aku disampingmu'.


Dear my love,
Aku tak tahu kapan kita bersatu.
Tapi yakinlah, hari itu pasti datang.
Dan saat itu tiba, terimalah aku dipelukmu dengan kesempurnaan cintamu

Read More

March 17, 2012

Sisi

Ketika kau menjadi titik-titik tumpul tak bercahaya
apa gerangan yang kau hendaki?

Atau ketika memutuskan menjadi seperti kaca yang memiliki sisi tajam
apa maksud yang kau tuju?

Lihatlah dirimu,

Terlalu mencolok dengan pencapaian yang terlihat sempurna dihadapan Malam.
Namun, terpeku pelu dihadapan Mentari.
Read More

March 03, 2012

Like a fox


 Like a fox. 
Be a fire
Be an ice

You don't know who you are until you fall on the path
Will you give up or you can stand with your strength
It is your choice

Cry if you feel better
Smile when you know you are a winner. 

Be a fire
Be an ice
Like a fox

You have to do is survive. And believe you can. 


Read More

Pages

© Tinta Sederhana Yang Dikenang, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena